Batuphat Timur, Baksya.com — Bolu Boi, yaitu kue berbentuk ikan adalah salah satu cemilan khas Aceh yang umumnya sudah sangat tidak asing di telinga masyarakat setempat. Selain rasanya yang merupakan perpaduan manis dan gurih, ukuran bolu boi yang dapat diklasifikasikan "one bite" atau "sekali lahap" ini pun mempermudah untuk menyantapnya dimana saja, tanpa meremehkan-remah rotinya berhamburan.
Bolu Boi ini biasanya dihidangkan ketika masyarakat Aceh mengadakan acara yang mengharuskan mengundang banyak tamu, seperti turun tanah, pernikahan, 7 bulanan, dan lain sebagainya. Selain itu, Bolu Boi ini juga dapat diberikan sebagai bingkisan loh! Misalnya dijadikan buah tangan ketika menjenguk orang sakit, diberikan dalam bentuk parsel menjelang menyambut Lebaran. Sangat bervariasi dan beragam sekali ya!
Selain itu, Bolu Boi khas Aceh ini dibandrol dengan harga yang super duper murah! Kamu mendapat satu kotak Kue Boi hanya dengan membayar mulai dari 12 ribu! Menghemat kantong pelajar sekali ya! Tunggu apalagi? Cuss dibeli sekarang!